Detail List Data Hak Cipta LPPM UWHS

Tanggal Pengajuan
2018-11-09
No Aplikasi
EC00201853417
No Sertifikat
123781
Nama
Ambar Dwi Erawati, Rinayati, Sri Wahyuning
Prodi
Sub Jenis
Karya Tulis (Artikel)
Judul
Persepsi Bidan Terhadap Kualifikasi Pendidikan Bidan Dalam Draft Rancangan Undang - Undang Kebidanan
Uraian
Dalam draft RUU Kebidanan yang sampai dengan Januai 2018 belum di sahkan dan menjadi bahan prolegnas, di sebutkan beberapa kriteria bidan berdasarkan kualifikasinya diantaranya; Bidan Vokasi, bidan akademisi, bidan profesi. Dengan dikriteriakan kualifikasi pendidikan bidan dalam draft RUU semestinya mempengaruhi perubahan kewenangan di tiap kualifikasi. Dalam penelitian yang berjudul “Persepsi bidan terhadap perubahan kewenangan dalam rancangan Undang – undang kebidanan” menyebutkan bahwa mayoritas bidan mempunyai persepsi baik. Oleh karena itu menimbulkan pertanyaan bagi peneliti “ Bagaimana persepsi bidan terhadap kualifikasi pendidikan bidan dalam RUU Kebidanan” Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui persepsi bidan di wilayah ranting III IBI Kota Semarang terhadap kualifikasi pendidikan Bidan dalam RUU Kebidanan. Desain Penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah studi Deskriptif Responden menyatakan setuju terhadap perubahan kualifikasi pendidikan bidan dalam rancangan Undang – undang kebidanan
Sertifikat